Film Dia Pasti Datang (2016) - Sinopsis Lengkap dan Nonton Trailer
Informasi film Dia pasti datang: Judul : Dia pasti datang Jenis : Horor Produser : Tarwiru Sutradara: Steady Rimba, Didit Penulis : Steady Rimba Produksi : Kharisma Production Pemain : Amel Alvi, Guntur Triyoga, Putri Lee, Rizky Gita, Boem-boem Chandra, Fernando Negara : Indonesia Bahasa : Bahasa Indonesia Poster film Dia Pasti Datang: Trailer film Dia Pasti Datang: Sinopsis film Dia Pasti Datang: Februari tahun ini, Indonesia tidak hanya diramaikan dengan film aksi deadpool atau film romantis seperti terjebak nostalgia namun sinema tanah air juga diramaikan kembali dengan film horor. Film Dia pasti datang adalah salah satu film bergenre horor yang disutradarai oleh Steady Rimaba dan Didit. Sejumlah bintang tanah air seperti Amel Alvi, Guntur Triyoga, Putri Lee, Rizky Gita, Boem-boem Chandra, dan Fernando juga ikut bermain di film Dia pasti datang. Film Dia Pasti Datang bercerita tentang seorang gadis cantik asal Purwakarta bernama Larasati. Larasati yang berumur dua puluh tiga tahun i...