Actor Park Ki Woong resmi masuk militer

Setelah Yoon Shi Yoon, maka giliran Park Ki Woong menjalani Wajib Militer. Dia masuk ke pusat latihan militer di Nonsan Training Center tanggal 8 Mei 2014 setelah menjalani latihan militer dasar.
Park Ki Woong akan bertugas sebagai Polisi. wee.. mau dong ditangkap Pak Polisi ha ha ha...dia benar-benar menjiwai karakter Kimura Shunji. Banzai!

Park Ki Woong melamar menjadi Polisi di kantor Polisi Metropolitan Seoul bukan sebagai unit promosi yang biasa dijalani aktor lain, tapi ia bergabung dalam unit Korea's National Police Agency. Keren juga.
Setelah mereka, giliran berikutnya pasti Yoo Ah In dan Choi Jin Hyuk hiks..sepilah dunia drama.

Anyway, selamat bertugas untuk Park Ki Woong. Jangan galak-galak kaya Shunji tapi jadilah Polisi yang ramah dan mau diajak foto bareng hihi..

Source : http://www.dramabeans.com/2014/05/oh-snap-park-ki-woong-salutes-goodbye/

Comments

Popular posts from this blog

Silariang (2017)

Panduan Cara Input Option File PES 2020: Cara mendapatkan semua Tim dan Pemain PES2020

Generasi Kocak 90’an Vs Komika (2017)