Sinopsis Film India Bajirao Mastani - Priyanka Chopra

Sinopsis Film India Bajirao Mastani merupakan kisah cinta dari antara Perdana Menteri dari kerajaan Maratha, Baji Rao I (Ranveer Singh) dengan istri keduanya, Mastani (Deepika Padukone). Mastani adalah seorang wanita yang tangguh, dia juga ikut berperang sebagai ksatria yang dipimpin suaminya. Kelebihan yang dimiliki oleh Mastani membuat Baji Rao memiliki cinta berlebih pada istri keduanya, hal ini juga menimbulkan rasa iri pada istri pertamanya, Kashibai (Priyanka Chopra). Sumber By Wowkeren.com

BAJIRAO MASTANI
    Sinopsis Film India Bajirao Mastani - Priyanka Chopra
  • Genre : Drama, Sejarah, Romantis
  • Tanggal Rilis Perdana : 18 Desember 2015 (Limited)
  • Durasi : 150 min.
  • Studio : Eros International
  • Sutradara : Sanjay Leela Bhansali
  • Produser : Sanjay Leela Bhansali, Kishore Lulla
  • Penulis Naskah : Prakash Kapadia
Pemain :
  • Ranveer Singh, Deepika Padukone, Priyanka Chopra, Tanvi Azmi, Sukhada Khandkekar, Anuja Gokhale, Vaibbhav Tatwawdi, Mahesh Manjrekar

Comments

Popular posts from this blog

Silariang (2017)

Panduan Cara Input Option File PES 2020: Cara mendapatkan semua Tim dan Pemain PES2020

Generasi Kocak 90’an Vs Komika (2017)